Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Summoners War: Lost Centuria

Summoners War: Lost Centuria

2.9.8
1 ulasan
20.5 k unduhan

Menyelamatkan kerajaan dari dewa jahat

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Carlos Martínez
Direviu oleh
Carlos Martínez
Content Team Lead

Summoners War: Lost Centuria adalah game strategi dengan sentuhan gameplay RPG yang menjadi sekuel Summoners War: Sky Arena. Dalam game Com2uS baru ini, kamu kembali ke dunia selestial yang populer. Raja yang berkuasa di sana baru wafat dan para penduduk terbagi menjadi dua kelompok yang sama-sama memperebutkan hak untuk memerintah.

Summoners War: Lost Centuria menyajikan tokoh dan adegannya dalam grafis 3D. Di sini, kamu memimpin prajurit dan mengawasi musuh hanya dari perspektif atas. Selain itu, Summoners War: Lost Centuria menampilkan animasi yang impresfi saat kamu menyerang musuh.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Selama perang berlangsung, kartu-kartu tokoh yang tersedia diperlihatkan di sisi bawah layar. Saat giliranmu tiba, cukup pilih salah satu kartu, maka heromu akan menyerang musuh. Perlu diingat bahwa saat bermain tiap hero punya poin serangan dan pertahanan yang dapat ditingkatkan secara strategis sehingga kamu mampu mengalahkan lawan sebelum waktu habis.

Di atas semua itu, dari layar utama kamu dapat memantau seluruh tokoh yang sudah terbuka dan berinvestasi untuk meningkatkan ciri utama mereka. Terus upgrade tokohmu demi menciptakan tim dengan serangan bervariasi yang akan menang di setiap medan perang.

Mempertahankan kerajaan bayangan bukanlah tugas mudah, jadi tingkatkan tim hero dan hadapi langsung musuh dalam peperangan dinamis di Summoners War: Lost Centuria. Pilih jenis serangan dengan hati-hati secara real-time, kerahkan kekuatanmu, dan kalahkan dewa-dewa jahat yang telah menginvasi tempat yang damai ini.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 7.0 ke atas

Informasi tentang Summoners War: Lost Centuria 2.9.8

Nama Paket com.com2us.lostcenturia.android.google.global.normal
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Strategi
Bahasa B.Indonesia
47 lainnya
Penerbit Com2uS
Unduhan 20,510
Tanggal 10 Okt 2024
Rating Konten +12
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

xapk 2.9.9 Android + 7.0 14 Okt 2024
xapk 2.9.7 Android + 5.0 25 Mar 2024
xapk 2.9.5 Android + 4.4 7 Feb 2024
xapk 2.6.0 Android + 4.4 29 Sep 2022
xapk 2.5.0 Android + 4.4 25 Agt 2022
xapk 2.3.0 Android + 4.4 14 Jul 2022

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Summoners War: Lost Centuria

Penilaian

3.0
5
4
3
2
1
1 ulasan

Komentar

Belum ada opini mengenai Summoners War: Lost Centuria. Jadilah yang pertama! Komentar

Ikon Demon Slayer: Rage of Demon King
Kalahkan semua iblis dengan tim yang tak terkalahkan
Ikon NARUTO X BORUTO NINJA TRIBES
Kombat spektakuler dengan latar dunia Naruto
Ikon Fate/Grand Order
Dunia berakhir dan hanya ada SATU cara menyelamatkan kita semua
Ikon FNaF World
RPG dengan protagonis karakter-karakter Five Nights at Freddy
Ikon One Piece Burning Will
MMORPG spektakuler dengan karakter One Piece
Ikon Rise of Eros: Desire
Kenali kisah Eros dan para prajuritnya dalam RPG ini.
Ikon STARSEED: Asnia Trigger
Cegah AI memusnahkan umat manusia
Ikon Madoka Magica: Magia Exedra
Babak yang menakjubkan dari alam semesta Madoka Magica
Ikon Plants vs. Zombies 3
Bantu Dave memberantas zombi
Ikon My Talking Tom 2
Merawat bayi Tom yang imut
Ikon Plants Vs Zombies 2
Zombi-zombi lucu kembali ke Android
Ikon Robbery Bob 2: Double Trouble
Aksi perampokan gila kembali lagi
Ikon Mini DayZ 2
Sekuel dari salah satu game survival terbaik
Ikon AFK Journey
Sekuel AFK Arena telah menantimu
Ikon CASE 2: Animatronics Horror
Bagian kedua dari game menyeramkan ini
Ikon Mr. Meat 2: Prison Break
Sekuel dari game tukang daging zombi
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Tank Stars
Duel tank seru dalam dua dimensi
Ikon Kingdom Wars
Mempertahankan kastel dan menghancurkan musuh
Ikon Free Heroes 2
Heroes of Might and Magic 2 di Android Anda
Ikon Chess Free
Bermain catur melawan komputer atau pemain lain dari Android
Ikon Hexonia
Gim strategi berbasis giliran yang mirip Civilization
Ikon Warlings: Armageddon
Kerahkan pasukan dalam game perang strategis
Ikon Little Commander 2
Membela negara Anda dari musuh dan merebut kemenangan
Ikon European War 4: Napoleon
Strategi berbasis giliran di pertengahan abad ke 18
Ikon AetherSX2
Emulator PlayStation 2 yang tangguh untuk Android
Ikon Free Fire Advance
Akses server advance Free Fire
Ikon eFootball PES 2025
Game sepak bola paling realistis untuk Android
Ikon Mobile Legends
MOBA Android 5v5 yang spektakuler
Ikon Royal Dream
Dapat bermain dan menikmati game simulasi favorit mainkan sekarang!
Ikon Gacha Life
Ciptakan karaktermu sendiri dan jalankan ribuan petualangan
Ikon Naruto Mobile
Beat'em up berdasarkan petualangan Naruto
Ikon EA Sports FC Mobile Beta
Generasi baru sepak bola hadir di Android